INDEX PENULIS BUKU

A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z

Imamura Masahiro | 1 karya buku

Imamura Masahiro lahir di Nagasaki pada tahun 1958. Setelah lulus dari fakultas kedokteran Universitas Okayama, dia bekerja di bidang radiografi sambil menulis novelnya. Pada usianya yang ke-29, berhenti bekerja, berfokus untuk menyelesaikan novelnya.

Tahun 2017 'Murder at Shijinso' menyabet posisi petama Ayukawa Tetsuya Award, dan beberapa penghargaan bergengsi lainnya.


Murder At Shijinso
Author: Imamura Masahiro

Hamura Yuzuru, seorang mahasiswa tahun pertama, terpaksa ikut sebuah acara menginap di Vila Shijinsō bersama senior penggemar misteri.Akan tetapi,...

Baca detail